Kamis, 05 September 2013

Laki itu....?

Pernah disuatu sore ketika coffee break, para personel pun turun untuk sekedar menghisap sebatang dua batang rokok.  Biasa, di tempat kerja saya break bisa dua kali, saat makan siang dan menjelang magrib. Yah, begitulah kehidupan di dunia IT. Larut malam baru pulang, itu sudah menjadi kebiasaan sehari-hari. Waktu itu break ditemani segelas kopi hitam hangat yang telah dipesan sebelumnya.

Beberapa lama kami mengobrol kiri kanan, atas bawah ga jelas...  Ada seorang teman yang nyelonong mengatakan... "wuis, kayanya si wiji lagi demen kopi item nih", haha saya jawab aja inilah laki. Laki itu ga takut minum kopi. Ada lagi yang nyeletus.. "iya,  laki sih.. Tapi kurang rokoknya!, Lagian cuma engkong2 yang doyan kopi"
Waktu itu spontan saya jawab. Laki itu ga harus ngerokok. Orang ngerokok belum tentu berani minum kopi. Buktinya, liat aja kalian pada ngerokok tapi ga ada yang berani minum kopi kan?

Spontan seorang teman lantas meminum kopi yang saya punya sebari mengatakan, "emang lu doang yang berani minum kopi"

Ahahaha,,, ketahuan sekarang siapa yang kemayu. Bagi saya, laki itu adalah cowok yang tak pernah takut dikata banci. Terbukti. Hanya demi disebut laki, seorang teman sampai dibela2 menelan ludah sendiri. Sekarang siapa yang engkong2? Saya? Atau orang yang tidak berani menerima kenyataan dirinya adalah banci sejati?

Pernah suatu ketika, ada orang mengatakan. "eh, lu belum bisa dikatakan IT sejati kalo lu ga ngerokok!"  Jyah, berarti banci itu orang IT donk. Liat aja hampir semua banci adalah perokok.

Atau... Orang IT itu banci??

Laki itu.... Yang berani dibilang ga laki

Life is(n't) a choice?!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Exchange 2010 SP3 PrepareAD error “The well known object entry with the GUID”

Currently we are going to upgrade Exchange 2010 SP1 to Exchange 2010 SP3 which is one of the step is preparing AD. But in the mid of proces...